
SMAN 8 KOTA TERNATE MENDOMINASI HASIL SELEKSI PASKIBRAKA TINGKAT KOTA TERNATE & PROVINSI MALUKU UTARA
Alhamdulillah SMAN 8 Kota Ternate MENDOMINASI Hasil Seleksi PASKIBRAKA tingkat Kota Ternate maupun Tingkat Provinsi Maluku Utara Tahun 2024.
18 orang siswa SMA Negeri 8 Kota Ternate lolos Seleksi PASKIBRAKA diantaranya sebagai berikut:
PASKIBRAKA Tingkat Provinsi Maluku Utara
1. Audrey Nikita M.
2. M.Ghamtar Rizziq
3. R.Bimasakti P.
PASKIBRAKA Tingkat Kota Ternate
1. Kemal Fitrah R.
2. Meilani Dwi P.
3. Fitria Ningsih
4. M.Khatir Algifary
5. M.Arief Wibenia
6. M.Rachmat Fuad
7. Al-Fajri Nasution
8. Mordechai Mark
9. Jafar Shadiq
10. Ratu Naila A.
11. M.Gufran Badulu
12. M.Fajar Satriani
13. Galang Teguh R.
14. Avaira Falisha P.
15. M.Arya Ardiansyah
Dari hasil pencapaian tersebut SMAN 8 Kota Ternate berhasil mendominasi PASKIBRAKA baik tingkat Kota maupun Provinsi. Jumlah total siswa yang lolos seleksi ini meningkat dari tahun sebelumnya. Setiap tahun perwakilan siswa SMA Negeri 8 Kota Ternate tidak pernah gagal untuk bergabung dalam barisan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka.
Kepala SMA Negeri 8 Kota Ternate Ibu Dra.Munira Assagaf,M.Pd. mengucapkan selamat dan sukses kepada 18 orang siswa tersebut dan Guru Pembina Paskibra SMAN 8 Kota Ternate Ibu Irawati Dewi Ayu,S.Pd.,MM. Semoga dapat terus ditingkatkan lagi untuk PASKIBRAKA tahun berikutnya.
Smandel tetap yang terbaik. Terciptanya generasi yang unggul dalam ilmu iman amal berkarakter dan menguasai teknologi
#sekolahpenggerak
#paskibrakasmandel
#kesiswaansmandel
#humassmandel
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SMA NEGERI 8 KOTA TERNATE JUARA FESTIVAL DIGITAL MUSIKALISASI PUISI TAHUN 2024
SMA Negeri 8 Kota Ternate menjadi Juara 1 FESTIVAL DIGITAL MUSIKALISASI PUISI Tahun 2024!! SMA Negeri 8 Kota Ternate tetap konsisten dalam mencetak beragam prestasi baik di bidang akade
SMA Negeri 8 Kota Ternate Juara POPDA XI Tahun 2024
Alhamdulillah SMAN 8 Kota Ternate Provinsi Maluku Utara JUARA dan meraih 3 Medali sekaligus dalam lomba POPDA XI Tahun 2024. Adapun perolehan Juara sebagai berikut : Cabang Olahra
SMAN 8 KOTA TERNATE JUARA Olah Raga WUSHU
Alhamdulillah SMAN 8 Kota Ternate Provinsi Maluku Utara JUARA Olah Raga WUSHU pada Kejuaraan Daerah II Provinsi Maluku Utara ,27 Juli 2024. SMA Negeri 8 Kota Ternate tak henti men
PENUTUPAN MPLS SMA NEGERI 8 KOTA TERNATE
Dokumentasi kegiatan Penutupan MPLS SMA Negeri 8 Kota Ternate Provinsi Maluku Utara, Senin 22 Juli 2024. Kegiatan penutupan MPLS ini dipimpin langsung oleh Kepala Sekolah Ibu Dra.Munira
PEMBUKAAN MPLS SMA NEGERI 8 KOTA TERNATE TAHUN AJARAN 2024/2025
Dokumentasi Kegiatan Pembukaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMA Negeri 8 Kota Ternate Provinsi Maluku Utara, Rabu 17 Juli 2024. Kegiatan pembukaan MPLS SMA Negeri 8 K